Kota Bekasi - Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bekasi, Dr. H. MHD. Jufri, S.H, M.H ikut menghadiri upacara tabur bunga di makam pahlawan yang berlokasi di Bulak Kapal, Bekasi Timur, Senin, 8/3/2020.
Seperti biasa menjelang Perayaan Hari Ulang Tahun Kota Bekasi semua para pejabat di lingkungan Pemerintah Kota Bekasi melakukan kegiatan tabur bunga. Kegiatan tabur bunga bertujuan untuk menghargai jasa para pahlawan yang gugur di medan perang. (tim)
Rapat Kerja Bpbd Kota Bekasi Dan Komisi 4 Dprd Kot...
20 Desember 2024Bpbd Kota Bekasi Evakuasi Pohon Tumbang Akibat Huj...
19 Desember 2024Trc Bpbd Kota Bekasi Tingkatkan Kapasitas Dengan S...
05 Desember 2024